Profil Perusahaan

Koperasi Mapan adalah perusahaan yang bergerak pada jasa keungan yang berdiri pada tanggal 17 Agustus 2012 dengan dipimpin oleh Ir Made Durya. Koperasi Mapan sudah memiliki Anggota sejumlah 2.591 orang. Koperasi Mapan memilik 1 kantor pusat beralamat
di Jl. Gatot Subroto No. 268 B Denpasar dan 3 kantor cabang yaitu kantor cabang Kerobokan beralamat di Pertokoan Merta Bayu Jl. Raya Canggu No. 9 Kerobokan, Badung, kantor
cabang Nusa Dua beralamat di Jl. By Pass Ngurah Rai No. 888 Mumbul, Nusa Dua , dan kantor cabang Nangka beralamat di Jl. Nangka Selatan No.133 Denpasar. Koperasi Mapan adalah koperasi simpan pinjam terpercaya di bali yang telah mendapat predikat SEHAT serta peringkat 3 koperasi berprestasi tingkat provinsi Bali tahun 2022 kelompok koperasi simpan pinjam.

Tim Kami

Manager KSP Mapan Kerobokan

I Dewa Gede Widarma Putra, SPI

Ni Komang Dewi Septiari

AO KSP MAPAN 02

Account Officer

I Kadek Agus Parwata

Kasir

Ni Kadek Dian Wulandari

Admin KSP MAPAN 02

Admin Kredit

I Made Billy Indrawan Nitidarsana